This Page

has moved to a new address:

http://redigest.web.id

Sorry for the inconvenience…

Redirection provided by Blogger to WordPress Migration Service
----------------------------------------------- Blogger Template Style Name: Rounders Date: 27 Feb 2004 ----------------------------------------------- */ body { background:#aba; margin:0; padding:20px 10px; text-align:center; font:x-small/1.5em "Trebuchet MS",Verdana,Arial,Sans-serif; color:#333; font-size/* */:/**/small; font-size: /**/small; } /* Page Structure ----------------------------------------------- */ /* The images which help create rounded corners depend on the following widths and measurements. If you want to change these measurements, the images will also need to change. */ @media all { #content { width:740px; margin:0 auto; text-align:left; } #main { width:485px; float:left; background:#fff url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_main_bot.gif") no-repeat left bottom; margin:15px 0 0; padding:0 0 10px; color:#000; font-size:97%; line-height:1.5em; } #main2 { float:left; width:100%; background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_main_top.gif") no-repeat left top; padding:10px 0 0; } #main3 { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/rails_main.gif") repeat-y; padding:0; } #sidebar { width:240px; float:right; margin:15px 0 0; font-size:97%; line-height:1.5em; } } @media handheld { #content { width:90%; } #main { width:100%; float:none; background:#fff; } #main2 { float:none; background:none; } #main3 { background:none; padding:0; } #sidebar { width:100%; float:none; } } /* Links ----------------------------------------------- */ a:link { color:#258; } a:visited { color:#666; } a:hover { color:#c63; } a img { border-width:0; } /* Blog Header ----------------------------------------------- */ @media all { #header { background:#456 url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_cap_top.gif") no-repeat left top; margin:0 0 0; padding:8px 0 0; color:#fff; } #header div { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_cap_bot.gif") no-repeat left bottom; padding:0 15px 8px; } } @media handheld { #header { background:#456; } #header div { background:none; } } #blog-title { margin:0; padding:10px 30px 5px; font-size:200%; line-height:1.2em; } #blog-title a { text-decoration:none; color:#fff; } #description { margin:0; padding:5px 30px 10px; font-size:94%; line-height:1.5em; } /* Posts ----------------------------------------------- */ .date-header { margin:0 28px 0 43px; font-size:85%; line-height:2em; text-transform:uppercase; letter-spacing:.2em; color:#357; } .post { margin:.3em 0 25px; padding:0 13px; border:1px dotted #bbb; border-width:1px 0; } .post-title { margin:0; font-size:135%; line-height:1.5em; background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_arrow.gif") no-repeat 10px .5em; display:block; border:1px dotted #bbb; border-width:0 1px 1px; padding:2px 14px 2px 29px; color:#333; } a.title-link, .post-title strong { text-decoration:none; display:block; } a.title-link:hover { background-color:#ded; color:#000; } .post-body { border:1px dotted #bbb; border-width:0 1px 1px; border-bottom-color:#fff; padding:10px 14px 1px 29px; } html>body .post-body { border-bottom-width:0; } .post p { margin:0 0 .75em; } p.post-footer { background:#ded; margin:0; padding:2px 14px 2px 29px; border:1px dotted #bbb; border-width:1px; border-bottom:1px solid #eee; font-size:100%; line-height:1.5em; color:#666; text-align:right; } html>body p.post-footer { border-bottom-color:transparent; } p.post-footer em { display:block; float:left; text-align:left; font-style:normal; } a.comment-link { /* IE5.0/Win doesn't apply padding to inline elements, so we hide these two declarations from it */ background/* */:/**/url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_comment.gif") no-repeat 0 45%; padding-left:14px; } html>body a.comment-link { /* Respecified, for IE5/Mac's benefit */ background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_comment.gif") no-repeat 0 45%; padding-left:14px; } .post img { margin:0 0 5px 0; padding:4px; border:1px solid #ccc; } blockquote { margin:.75em 0; border:1px dotted #ccc; border-width:1px 0; padding:5px 15px; color:#666; } .post blockquote p { margin:.5em 0; } /* Comments ----------------------------------------------- */ #comments { margin:-25px 13px 0; border:1px dotted #ccc; border-width:0 1px 1px; padding:20px 0 15px 0; } #comments h4 { margin:0 0 10px; padding:0 14px 2px 29px; border-bottom:1px dotted #ccc; font-size:120%; line-height:1.4em; color:#333; } #comments-block { margin:0 15px 0 9px; } .comment-data { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_comment.gif") no-repeat 2px .3em; margin:.5em 0; padding:0 0 0 20px; color:#666; } .comment-poster { font-weight:bold; } .comment-body { margin:0 0 1.25em; padding:0 0 0 20px; } .comment-body p { margin:0 0 .5em; } .comment-timestamp { margin:0 0 .5em; padding:0 0 .75em 20px; color:#666; } .comment-timestamp a:link { color:#666; } .deleted-comment { font-style:italic; color:gray; } .paging-control-container { float: right; margin: 0px 6px 0px 0px; font-size: 80%; } .unneeded-paging-control { visibility: hidden; } /* Profile ----------------------------------------------- */ @media all { #profile-container { background:#cdc url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_prof_bot.gif") no-repeat left bottom; margin:0 0 15px; padding:0 0 10px; color:#345; } #profile-container h2 { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_prof_top.gif") no-repeat left top; padding:10px 15px .2em; margin:0; border-width:0; font-size:115%; line-height:1.5em; color:#234; } } @media handheld { #profile-container { background:#cdc; } #profile-container h2 { background:none; } } .profile-datablock { margin:0 15px .5em; border-top:1px dotted #aba; padding-top:8px; } .profile-img {display:inline;} .profile-img img { float:left; margin:0 10px 5px 0; border:4px solid #fff; } .profile-data strong { display:block; } #profile-container p { margin:0 15px .5em; } #profile-container .profile-textblock { clear:left; } #profile-container a { color:#258; } .profile-link a { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_profile.gif") no-repeat 0 .1em; padding-left:15px; font-weight:bold; } ul.profile-datablock { list-style-type:none; } /* Sidebar Boxes ----------------------------------------------- */ @media all { .box { background:#fff url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_side_top.gif") no-repeat left top; margin:0 0 15px; padding:10px 0 0; color:#666; } .box2 { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_side_bot.gif") no-repeat left bottom; padding:0 13px 8px; } } @media handheld { .box { background:#fff; } .box2 { background:none; } } .sidebar-title { margin:0; padding:0 0 .2em; border-bottom:1px dotted #9b9; font-size:115%; line-height:1.5em; color:#333; } .box ul { margin:.5em 0 1.25em; padding:0 0px; list-style:none; } .box ul li { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/icon_arrow_sm.gif") no-repeat 2px .25em; margin:0; padding:0 0 3px 16px; margin-bottom:3px; border-bottom:1px dotted #eee; line-height:1.4em; } .box p { margin:0 0 .6em; } /* Footer ----------------------------------------------- */ #footer { clear:both; margin:0; padding:15px 0 0; } @media all { #footer div { background:#456 url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_cap_top.gif") no-repeat left top; padding:8px 0 0; color:#fff; } #footer div div { background:url("https://resources.blogblog.com/blogblog/data/rounders/corners_cap_bot.gif") no-repeat left bottom; padding:0 15px 8px; } } @media handheld { #footer div { background:#456; } #footer div div { background:none; } } #footer hr {display:none;} #footer p {margin:0;} #footer a {color:#fff;} /* Feeds ----------------------------------------------- */ #blogfeeds { } #postfeeds { padding:0 15px 0; }

Wednesday, February 17, 2016

Wah, Sekarang Kura-Kura dari Jalur Yokohama Lebih Panjang!

Rangkaian KRL seri 205 dari jalur Yokohama
Seperti yang sudah sama-sama kita ketahui, KRL seri 205 yang beroperasi di Indonesia berasal dari 3 jalur berbeda yang dikelola oleh JR East, yaitu dari jalur Saikyo dengan formasi rangkaian baku 10 kereta (6 motor, 4 trailer), dari jalur Yokohama dengan formasi rangkaian baku 8 kereta (4 motor, 4 trailer), dan dari jalur Nambu dengan formasi rangkaian baku 6 kereta (4 motor, 2 trailer). Namun karena berbagai alasan, beberapa KRL seri 205 dari jalur Saikyo pernah diperpendek menjadi 8 kereta (6 motor+2 trailer atau 4 motor+4 trailer) meskipun pada akhirnya kembali lagi menjadi 10 kereta. KRL dari jalur Nambu sendiri juga pernah diperpanjang menjadi 8 kereta, atau diperpendek jadi 4 kereta dan digabungkan ke rangkaian 6 kereta sehingga menjadi rangkaian 10 kereta dengan formasi 4+6.

Namun kini, ada 2 rangkaian KRL seri 205 dari jalur Yokohama yang dijadikan 10 kereta yang terdiri dari 6 kereta motor dan 4 kereta trailer. Kedua rangkaian itu adalah 205-15F (eks Kamakura set H28, nomor lambung Kemenhub K1 1 14 271-278) dan 205-62F (eks Kamakura set H2, nomor lambung Kemenhub K1 1 14 295-302). Kedua rangkaian ini diperpanjang menjadi formasi 10 kereta dikarenakan beberapa putaran perjalanan KRL yang aslinya menggunakan rangkaian dengan formasi 8 kereta diubah menjadi putaran perjalanan untuk rangkaian dengan formasi 10 kereta, sedangkan armada dengan formasi 10 kereta sendiri masih kurang jumlahnya.

Untuk menjadikan kedua rangkaian ini berformasi 10 kereta, maka pihak dipo melepaskan masing-masing 2 kereta motor dari 2 rangkaian lain, yaitu 205-64F dan 205-66F, sehingga sekarang 205-64F formasinya menjadi 4 kereta karena 2 kereta trailernya juga dilepaskan untuk dipakai di 205-123F, dan 205-66F sekarang formasinya menjadi 6 kereta.

205-15F

205-15F sebagai KA 1135 Bogor-Jakarta, dan....seorang PKD yang sedang bertugas
Rangkaian Yokohama pertama yang menjadi 10 kereta adalah 205-15F.  Rangkaian ini memakai kereta motor 205-187 dan 204-187 dari 205-64F. Pada awalnya, kedua motor ini disisipkan di antara kereta 8 dan 7, namun dipindahkan ke antara kereta 1 dan 2, sehingga formasi rangkaian mengikuti formasi KRL seri 205 yang pernah beroperasi di jalur Keihin-Tohoku. Rangkaian ini sendiri sekarang kebanyakan beroperasi di jalur Bogor mengisi lintas layang.
Tabel 1 - Formasi pertama dari 205-15F pasca diperpanjang menjadi SF10
Tabel 2 - Formasi terkini dari 205-15F pasca diperpanjang menjadi SF10

205-62F

205-62F sebagai KA 1984 Tanah Abang-Serpong, dan lagi-lagi ada PKD...
Rangkaian Yokohama berikutnya yang menjadi 10 kereta adalah 205-62F. Rangkaian ini memakai kereta motor 205-191 dan 204-191 dari 205-66F. Berbeda dengan 205-15F, rangkaian ini memiliki 1 unit kereta trailer dengan 6 pintu per sisi di dalam formasinya. Sehingga kedua kereta motor tersebut disisipkan di antara kereta 2 dan 3. Rangkaian ini diperpanjang formasinya untuk memenuhi kebutuhan armada dengan formasi 10 kereta di jalur hijau (koridor barat), dikarenakan kurangnya rangkaian dari jalur Saikyo yang siap operasi.
Tabel 3 - Formasi dari 205-62F pasca diperpanjang menjadi SF10

Rangkaian lain?

Dari total 22 rangkaian KRL seri 205 dari jalur Yokohama, saat ini ada 18 rangkaian formasi 8 kereta dan 2 rangkaian formasi 10 kereta yang beroperasi. Sedangkan 2 rangkaian yang sudah disebutkan di atas (205-64F dan 205-66F) untuk sementara tidak dioperasikan. Ke depannya, rangkaian-rangkaian yang masih berformasi 8 kereta ini akan diacak-acak untuk dijadikan rangkaian dengan formasi 10 atau 12 kereta, atau menjadikan rangkaian lain dengan formasi 10 kereta atau 12 kereta oleh PT. Kereta Api Commuter Jabodetabek (KCJ), seperti yang diutarakan oleh Direktur Teknik PT. KCJ, yaitu Jhon Robertho, pada acara gathering komunitas di Dipo Depok pada akhir Januari yang lalu. Sehingga ke depannya mungkin tidak akan ada lagi rangkaian seri 205 dengan formasi 8 kereta. Pemanjangan formasi rangkaian ini adalah solusi dari antisipasi peningkatan penumpang juga untuk mengejar target penumpang. Mari kita tunggu bagaimana realisasinya nanti.

RE Digest | MPSCLFJRN

Labels: , ,

2 Comments:

At March 5, 2016 at 2:13 PM , Blogger Unknown said...

Sekarang KuRa H1 juga sf 10 dengan tambahan juga dari H6, yaitu sisa MoHa yang dari H6 : MoHa bernomor 192 (MOHa 204-192 dan MoHa 205-192)

 
At March 26, 2016 at 9:49 PM , Blogger Ikko Haidar Farozy said...

Update:

H1, H2, H9, H11, H28 sf10
H8+H6 sf 12

 

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home